Budidaya Tanaman Sayuran Di Luar Musim Pada Lahan Pekarangan Dan Telajakan Dengan Menggunakan Naungan
Oleh:Ir. I Putu Karyana, MMAPenyuluh Pertanian Madya Artikel ini merupakan lanjutan penjelasan dari artikel sebelumnya tentang optimalisasi pemanfaatan lahan pekarangan dan telajakan untuk berbudidaya tanaman sayuran pada saat tidak musimnya (diluar musim) dengan menggunakan naungan berupa rumah lindung / rumah plastik/ Rain Selter. Dalam rangka meminimalkan terjadinya gejolak kebutuhan pangan rumah tangga masyarakat setiap hari,…

